Pasang iklan di
internet adalah cara mudah bagi Anda yang sedang berbisnis online. Tidak
hanya murah, Anda bisa mendapatkan pelanggan dari seluruh dunia, tergantung
dengan cakupan usaha tentunya. Namun tidak jarang Anda mungkin menemukan bahwa
promosi Anda masih belum menghasilkan. Mau tahu caranya agar pembeli datang?
Simak cara berikut ini!
Pemasangan iklan di
internet yang mudah kadang membuat orang lupa bahwa ada yang harus
dilakukan agar promosi jadi efektif, yaitu:
1.
Tahu target konsumen
Siapa yang diincar? Pasar remaja? Penggemar
otomotif? Pembaca buku? Cari tahu siapa target utama produk dan buat iklan yang
sesuai.
2.
Jujur, spesifik, dan singkat
Anda hanya punya ruang terbatas, jadi beri
keterangan singkat yang jujur dan spesifik agar calon pembeli tahu apa yang
mereka dapatkan.
3.
Keunggulan
Langsung berikan keunggulan produk Anda,
kenapa pembeli harus memilih, dan keuntungan yang akan didapatkan.
4.
Banner
yang terbaik
Anda mungkin harus menyewa jasa profesional
untuk membuat banner yang menarik dan
profesional, serta tidak memberatkan waktu loading.
5.
Buat beberapa iklan
Buatlah beberapa promosi yang berbeda,
sehingga Anda bisa tahu mana yang paling efektif.
Pasang iklan diinternet secara efektif memerlukan modal awal untuk meraih keuntungan.
Memang, Anda bisa melakukannya sendiri, tetapi hasilnya belum tentu memuaskan.
Jika Anda bekerja sama dengan perusahaan marketing yang sudah bonafit seperti
Partner Iklan, maka Anda justru bisa menghemat biaya, ditambah dengan adanya
pemasukan tambahan dari pembeli yang meningkat.
No comments:
Post a Comment