Powered by Blogger.

Pentingnya Fashion untuk Seorang Pria

Kebanyakan pria memang tidak begitu paham tentang fashion. Padahal saat ini, seorang wanita sangat peduli dengan fashion yang di kenakan pria. Sebenarnya seberapa penting men fashion ini? Sebenarnya fashion ini penting untuk Anda yang sedang berkarir dan ingin dekat dengan wanita. Saat Anda bekerja bahkan melamar pekerjaan, atasan Anda akan bisa menilai kepribadian yang Anda miliki, hanya dari fashion yang sedang Anda kenakan.


fashion pria, sebenarnya bukan hanya meliputi pakaian yang di gunakan. Akan tetapi berkaitan juga dengan model rambut, rambut ini ialah kesan pertama yang akan Anda tampilkan, rambut yang pendek akan lebih terlihat menarik. Untuk rambut ini, akan lebih baik bila Anda menyesuaikannya dengan bentuk kepala yang Anda miliki. Selain rambut, perhatikan kulit, hingga kesehatan mulut Anda. sebagian besar wanita tertarik dengan senyum yang dimiliki oleh pria. Karena itu, pastikan Anda tidak memiliki masalah kesehatan mulut.

Jadi, apakah masih berfikir men fashion itu penting atau tidak. Ketika Anda bertemu dengan lawan bicara atau partner Anda, mereka akan melihat fashion yang Anda miliki. Pastikan Anda memiliki fashion yang sesuai entah dengan warna kulit, postur tubuh, hingga usia yang Anda miliki. Jangan sampai usia muda terlihat jauh lebih muda, kulit gelap terlihat semakin gelap, hingga tubuh gendut malah semakin membengkak.

No comments:

Post a Comment